Minggu, 02 Desember 2012

Mengapa Orang Bisa Membenci Tanpa Sebab Terhadap Kita

Kadang hidup ini lucu, orang yang tadinya baik-baik kepada kita, tiba-tiba menjadi benci kepada kita. Orang yang selalu baik-baik saat di depan kita, ternyata di belakang kita menghina atau menjelek-jelekan kita habis-habisan. Kenapa orang bisa berlaku seperti itu, apakah mereka tidak punya hati,...
Baca Selengkapnya..

Kamis, 01 November 2012

Hal-hal yang Bisa Dipelajari dari Film- film Warkop DKI

Jangan kamu kira film Warkop DKI cuma sekedar menjajakan perempuan seksi dan komedi slapstik. Kalau kamu dengan jeli melihat becandaan yang dipaparkan di film-film mereka dan mengkorel.. asikan dengan kondisi sosial budaya Indonesia saat itu (dan sekarang mungkin) tawa terbahak-bahak kamu bisa jadi...
Baca Selengkapnya..

Minggu, 28 Oktober 2012

Dua Pertanyaan Untuk Menambah Ketenangan dan Meningkatkan Kualitas Diri

Ada dua buah trik yang menjadikan diri ini tambah tenang dalam hidup dan sekaligus meningkatkan kualitas diri. Bukan hanya kualitas diri untuk sukses di dunia, Insya Allah sekaligus untuk sukses di akhirat. Ada dua buah pertanyaan yang harus kita lakukan jika kita menginginkan sebuah ketenangan batin...
Baca Selengkapnya..

Allah Tidak Butuh Terhadap Hamba-hamba-Nya

Allah s.w.t. itu Mahakaya, tidak membutuhkan sesuatupun dari hamba-hamba-Nya, karena kebutuhan itu adalah tanda kelemahan, dan tidak ada kelemahan pada Tuhan, Dia adalah Pemilik kekuatan dan kekuasaan, Dia-lah yang berfirman "Hai manusia, kamulah yang berkehendak pada Allah, dan Allah Dia-lah Yang...
Baca Selengkapnya..

Minggu, 21 Oktober 2012

Cinta

Cinta, termasuk kata yang paling banyak digunakan oleh manusia sekaligus yang paling berbahaya. Sebagaimana ia merupakan kata yang suci, banyak orang yang salah dalam mempergunakan dan memahaminya, dan yang paling banyak di akses adalah yang disajikan oleh Barat, yang telah melakukan kesalahan dalam...
Baca Selengkapnya..

Coment Here . . . ! ! !

Yanto Biggoss © 2008 Template by:
SkinCorner